UJIAN SERTIFIKASI MANAJEMEN RISIKO
BANK INDONESIA

SKEMA QCRO
(QUALIFIED CHIEF RISK OFFICER)

CRMS Indonesia dan Lembaga Sertifikasi Profesi Mitra Kalyana Sejahtera (LSP MKS) menjalin kerjasama untuk kegiatan pelatihan dan sertifikasi bidang Manajemen Risiko untuk skema QCRO (Qualified Chief Risk Officer). Kegiatan pelatihan dijalankan oleh CRMS Indonesia dan ujian sertifikasi dilaksanakan oleh LSP MKS pada tanggal 26 Juni 2024 yang diikuti oleh 6 peserta. Peserta pelatihan dan ujian sertifikasi Manajemen Risiko skema QCRO (Qualified Chief Risk Officer) berasal dari (Bank Indonesia)

26 Juni 2024

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi DKI Jakarta
Jl. Prajurit KKO Usman dan Harun No.42 1, RT.1/RW.5, Senen, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10410

Jumlah Peserta: 6 Peserta
Penyelenggara Pelatihan: CRMS Indonesia
Asesor: 

  • Dr. Syamsul Bahri, S.E., M.Si., AAIK, ICLi.U, ANZIIF (Snr Assoc), CIP, CRGP, AMRP, QCRO
  • Krisnaraga Syarfuan, M.M., CRGP, CGOP, QCRO